Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Logo GMNU PNG | Generasi Muda Nahdlatul Ulama

Logo GMNU PNG | Generasi Muda Nahdlatul Ulama

Saat ini marak komunitas pemuda di Indonesia bermunculan. Mulai dari komunitas keagamaan, sosial dan kreatifitas. Dari sejumlah komunitas tersebut tidak sedikit yang mempunyai maksud buruk dalam bernegara. 

Nahdlatul Ulama hadir sebagai organisasi kegamaan terbesar di dunia. Salah satu komunitas non struktural adalah GMNU. Pada struktural NU sebetulnya sudah mempunyai gerakan pemuda yang disebut dengan Gerakan Pemuda Ansor. Sedang GMNU dalam hal ini lebih fokus pada filterisasi media sosial dalam ikut serta memberikan berita yang valid bukan hoax. 


Apa itu GMNU? 

Yuk lebih jauh kita mengenal apa itu GMNU? Yaitu komunitas generasi muda nahdlatul ulama (GMNU) GMNU terbentuk pada hari ahad tanggal 24 februari 2018. Landasan pokok dari gerakan ini adalah maraknya berita hoax lebih-lebih tentang keagamaan dan aswaja. 


Tujuan GMNU 

tujuan didirikannya komunitas generasi muda nu adalah untuk memelihara, melestarikan, mengembangkan dan mengamalkan ajaran islam yang berhaluan ahlus sunnah wal-jama'ah dengan menganut salah satu dari madzhab yang empat (hanafi, maliki, syafi'i dan hanbali) serta mempersatukan langkah para 'ulama beserta pengikut-pengikutnya dan melakukan kegiatan-kegiatan majelis ta'lim dan silaturahmi yang bertujuan untuk menciptakan kemaslahatan mayarakat, kemajuan bangsa dan ketinggian harkat serta martabat manusia. 


Visi GMNU

menjadikan wadah perjuangan para kader nu yang bergerak dalam bidang agama dan sosial sebagai komunitas dakwah dan memberikan informasi seputar pengamalan ibadah, meluruskan hoax dan fitnah demi terwujudnya khoirul ummah. 


Misi GMNU:

1. Bidang agama

Mengupayakan terlaksananya ajaran islam yang menganut paham ahlus sunnah wal-jama'ah dan menurut salah satu madzhab yang empat didalam masyarakat dengan melaksanakan dakwah amar ma'ruf nahi munkar.

2. Bidang edukasi

Mengupayakan terwujudnya penyelenggaraan pendidikan dan pengakaran serta pengembangan kebudayaan yang sesuai dengan ajaran islam. untuk membina ummat islam agar menjadi muslim yang taqwa, berbudi, luhur, berpengetahuan luas dan terampil, serta berguna bagi agama bangsa dan negara.

3. Bidang sosial

Mengupayakan terwujudnya kesejahteraan lahir dan batin bagi rakyat indonesia khususnya bagi warga nahdliyyin. 

 

Himbauan GMNU

Bijaklah dalam menggunakan media sosial, sharing sebelum share, kedepankan logikamu daripada nafsumu. 


Logo GMNU

Download logo GMNU PNG untuk kebutuhan desain grafis. Logo gmnu bercirikan warna hijau muda sesuai ciri khas nahdlatul ulama. Dapatkan logo gmnu berikut ini. 

 

logo gmnu, logo gmnu png, gmnu logo, logo, generasi muda nu, generasi muda, nadhlatul ulama, png, twibbon gmnu


logo gmnu, logo gmnu png, gmnu logo, logo, generasi muda nu, generasi muda, nadhlatul ulama, png, twibbon gmnu


logo gmnu, logo gmnu png, gmnu logo, logo, generasi muda nu, generasi muda, nadhlatul ulama, png, twibbon gmnu

Itulah tadi sharing kami tentang Logo GMNU PNG | Generasi Muda Nahdlatul Ulama.